Perang 2 Kerajaan Terbesar di Dunia Mobile


Perseteruan Panas Antara Apple dengan Samsung Masih terus Berlanjut. 

Untuk mengawali tahun 2012 Apple mengajukan Perang hukum di pengadilan jerman terhadap salah satu Tipe Ponsel yang di andalkan oleh Samsung (Galaxy Nexus).

Perlu teman-teman ketahui,Galaxy Nexus adalah salah satu tipe ponsel buatan samsung yang baru saja di rilis januari 2012 ini.

dengan berbekal platform Android 4.0 (Ice Cream Sandwich) Samsung dengan bangga memamerkan ponsel baru nya yang juga menggunakan versi Android terbaru besutan google tsb.

Dikutip dari Tech Radar, hari sabtu 21 januari 2012, Apple mengklaim bahwa Galaxy Nexus menjiplak fungsionalitas terkait slide to unlock di Sistem Operasi iOS yang sudah dipatenkan.
Dengan begitu Secara tidak langsung Apple sekaligus Menyerang Android.

Menurut Mueller, Keputusan apple untuk menggugat Samsung akan menjadi Serangan fatal terhadap Google.ini dikarenakan Google adalah pencipta Android.

Belum ada indikasi sampai kapan pertikaian antara samsung dengan apple akan berakhir,pasalnya pertikaian ini sudah berlangsung sejak pertengahan 2011.

Originally Posted By Ardian Riftha Dhuha…
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. My Second Life - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger